Rabu, 11 Des 2024
  • SELAMAT DATANG di Official Site SMA Negeri 1 Taman Sidoarjo Jawa Timur

Foto Kenangan XII 2022

Tiada yang paling berkesan ketika adanya kebersamaan selama sekolah.

Sebelum berpisah karena lulus sekolah, segenap siswa kelas XII 2022 melakukan foto bersama.

Foto bersama yang berlangsung selama dua hari, Kamis -Jumat (17-18/3) dipandu pembina OSIS.

Bertempat di halaman depan sekolah, semua siswa tampak ceria. Dengan penuh semangat menghadapi ujian satuan pendidikan,  Senin (21/3).

Foto² : pak Anas

Post Terkait

0 Komentar

KELUAR